Bintang
engkau begitu jauh
sangat sulit bagiku tuk meraihmu
bintang
beritahu aku....
dengan cara apa aku dapat menggapaimu
tuk dapat memilikimu
namun itu semua mustahil
bintang.....
kita begitu jauh berbeda
sejauh apapun engkau disana
aku tetap mengagumimu
cahayamu begitu indah
seperti senyuman diangkasa luas
semua orang dapat memandangi keindahanmu
yang tak mungkin untuk dimilikimu
bintang .......
bagiku engkaulah yang terindah
yang dapat membuat senyum di wajahku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar